Es krim banyak disukai oleh tua dan muda karena rasanya yang lezat. Selain rasanya yang lezat, es krim mempunyai tekstur yang lembut dan beraneka rasa. Es krim dibuat dari campuran susu, krim, lemak, gula, garam, es, dan pewarna makanan. Es krim merupakan salah satu contoh koloid tipe emulsi. Apa yang dimaksud koloid tipe emulsi? Bagaimana peran koloid dalam kehidupan sehari-hari? Temukan jawabannya dalam postingan ini.
Sistem Koloid
Sistem koloid adalah suatu bentuk campuran yang ukuran partikelnya terletak antara ukuran partikel larutan sejati dan ukuran partikel suspensi kasar. Sistem koloid dibedakan atas tingkat wujud fase terdispersi dan medium pendispersinya. Sebelum membahas lebih lanjut tentang sistem koloid akan dipelajari terlebih dahulu tentang sistem dispersi.
Sistem Dispersi
Sistem dispersi merupakan campuran antara zatterlarut dan pelarut. Dalam sistem dispersi, jumlah zat terlarut lebih sedikit dibandingkan dengan zat pelarut. Zat terlarut dinamakan fase terdispersi, sementara itu, zat pelarut dinamakan medium pendispersi. Jadi, sistem dispersi adalah campuran antara fase terdispersi dengan medium pendispersi yang bercampursecara merata.
Sistem dispersi dikelompokkan menjadi tiga, yaitu dispersi kasar, dispersi halus, dan dispersi koloid.
1. Dispersi Kasar
Dispersi kasar disebutjuga suspensi. Suspensi merupakan campuran heterogen antara fase terdispersi dengan medium pendispersi. Oleh karena itu, antara fase terdispersi dan medium pendispersi dapat dibedakan dengan jelas. Fase terdispersi biasanya berupa padatan, sedangkan medium pendispersi berupa zat cair. Fase terdispersi mempunyai ukuran partikel lebih besar dari 10-5 cm sehingga akan terlihat adanya endapan. Contoh campuran pasir dengan air. Dalam campuran pasir dengan air, antara fase terdispersi (pasir) dengan medium pendispersi (air) dapat dibedakan karena pasir mengendap di dasar wadah.
2. Dispersi Halus
Dispersi halus disebut juga dispersi molekuler atau larutan sejati.
Dalam larutan sejati terbentuk campuran homogen karena fase terdispersi larutsempuma dalam medium pendispersi. Campuran homogen ini disebut juga larutan. Dalam larutan fase terdispersi dapat berupa zat padat atau cair, sedangkan medium pendispersi berupa zat cair. Contoh larutan teh dalam air. Diameter partikel fase terdispersi dalam larutan < 10-7 cm sehingga larutan tampak satu fase dan homogen.
3. Dispersi Koloid
Dispersi koloid merupakan sistem dispersi antara dispersi kasar dan dispersi halus. Campuran fase terdispersi dengan medium pendispersi dalam koloid tampak homogen. Namun sesungguhnya, dispersi koloid merupakan campuran heterogen. Hal ini akan tampak dengan jelas saat dispersi koloid diamati menggunakan mikroskop ultra. Contoh dispersi koloid yaitu agar-agar. Partikel fase terdispersi dalam koloid berukuran antara 10~7-10~5 cm sehingga fase terdispersi dapat larut dalam medium pendispersi dan tampak homogen.
Secara umum perbedaan antara ketiga sistem dispersi tersebut di atas disajikan dalam Tabel berikut.
No. |
Dispersi Kasar |
Dispersi Halus |
Dispersi Koloid |
1. |
Heterogen |
Homogen |
Tampak homogen |
2. |
Dua fase |
Satu fase |
Dua fase (dilihat dengan mikroskop ultra) |
3. |
Keruh ada endapan |
Jernih |
Keruh tanpa endapan |
4. |
Dapat disaring |
Tidak dapat disaring |
Dapat disaring (dengan kertas saring ultra) |
5. |
Tidak stabil |
Stabil |
Stabil |
6. |
Diameter partikel >10-5 cm |
Diameter partikel <10-7 cm |
Diameter partikel 10-7-1 O-5 cm |
Demikian penjelasan yang bisa kami sampaikan tentang Penjelasan Sistem Koloid Dan Sistem Dispersi Beserta Jenis Dan Contohnya. Semoga postingan ini bermanfaat bagi pembaca dan bisa dijadikan sumber literatur untuk mengerjakan tugas. Sampai jumpa pada postingan selanjutnya.
Artikel Paling Populer :
- Manfaat Infus Beserta Rumus Tetesan Infus Mikro dan… Untuk menetahui rumus tetesan infus, kalian terlebih dahulu harus mengetahui volume cairan, durasi waktu pemberian, dan faktor tetes. Kalian pun bisa mempelajarinya sendiri. Mengetahui cara menghitung tetesan infus yang diperlukan…
- Sistem Pencernaan Pada Hewan Ruminansia (Pemamah… Sistem Organ Pencernaan Pada Hewan Ruminansia (Pemamah Biak) Beserta Penjelasan Lengkap – Ruminansia atau Hewan Pemamah Biak adalah kumpulan hewamn pemakan tumbuhan (herbivora) yang mencerna makanan dalam dua langkah. Hewan yang…
- Bahan Pewarna Pada Makanan Jika kamu berbelanja ke toko kue kamu dapat menjumpai bahwa hampir semua kue yang dijajakan menggunakan pewarna. Ada yang berwarna hijau, kuning, merah, coklat, atau warna lain. Apa fungsi penambahan…
- Pengertian Sublimasi, Tujuan Sublimasi dan Contoh Sublimasi Pengertian Sublimasi, Tujuan Sublimasi dan Contoh Sublimasi Secara Lengkap Dalam suatu zat kimia terjadi berbagai proses, seperti padat menjadi cair, cair menjadi padat, cair menjadi gas, gas menjadi padat dan…
- Destilasi Adalah Ada yang sudah mengenal atau pernah mendengar mengenai istilah Destilasi? Simak penjelasan terlengkapnnya di bawah ini. Pengertian Destilasi Distilasi (Penyulingan) merupakan sebuah metode yang dipakai memisahkan bahan kimia menurut perbedaan…
- Pengertian Hipotalamus, Fungsi, Struktur Bagian dan… Pengertian Hipotalamus, Fungsi, Struktur Bagian dan Hormon Yang Dihasilkan Hipotalamus Lengkap – Hipotalamus adalah bagian otak yang terdiri dari sejumlah nukleus dengan berbagai fungsi yang sangat peka terhadap steroid dan glukokortikoid,…
- Sistem Koloid – 8 Sifat Koloid Dan Penjelasan Terlengkap Koloid merupakan campuran yang berada di antara campuran homogen dan heterogen. Oleh karena itu, koloid mempunyai sifat-sifat khusus yang tidak dimiliki oleh campuran homogen dan campuran heterogen. Penjelasan beberapa sifat…
- Pengertian Sistem Koloid berdasarkan Sifat dan Jenis Koloid adalah suatu campuran zat heterogen (dua fase) antara dua zat atau lebih di mana partikel-partikel zat yang berukuran koloid (fase terdispersi/yang dipecah) tersebar secara merata di dalam zat lain…
- Sistem Pengendalian Manajemen: Pengertian, Unsur,… Sistem Pengendalian Manajemen: Pengertian, Karakteristik, Unsur, Proses dan Faktor Yang Mempengaruhi Sistem Pengendalian Manajemen – Sistem pengendalian manajemen adalah suatu sistem yang cenderung mengarah pada pengendalian kegiatan dengan dominasi tinggi dan…
- Pengertian Sitoplasma, Fungsi, Struktur dan… Pengertian Sitoplasma, Fungsi, Struktur dan Bagian-Bagian Sitoplasma Lengkap – Sitoplasma adalah bagian sel yang terbungkus membran sel. Sitoplasma ini merupakan cairan pada sel yang terbungkus membran sel. Setiap sel memiliki…
- Pengertian Zat Aditif Pada Makanan, Sifat, Jenis dan… Pengertian Zat Aditif Pada Makanan, Sifat, Jenis dan Dampak Penggunaan Zat Aditif Pada Makanan Lengkap – Terdapat beberapa jenis makanan yang kita konsumsi dalam kehidupan sehari-hari. Pada zaman dahulu, ketika teknologi…
- Tulang Keras Ada yang sudah mengenal atau pernah mendengar mengenai istilah Tulang Keras? Simak penjelasan terlengkapnnya di bawah ini. Pengertian Tulang Keras Tulang Keras (Osteon) merupakan salah satu jaringan ikat khusus yang…
- ASI Adalah Ada yang sudah mengenal atau pernah mendengar mengenai istilah ASI? Simak penjelasan terlengkapnnya di bawah ini. Pengertian ASI Air Susu Ibu (ASI) merupakan salah satu emulsi dalam larutan protein, laktosa…
- Apakah yang dimaksud dengan sistem operasi? Sebutkan… Apakah yang dimaksud dengan sistem operasi? Sebutkan macam-macamnya! Jawab : Sistem Operasi adalah Program yang telah dibuat atau dikembangkan untuk mengendalikan dan mengatur kegiatan sistem komputer. Jenis-jenis sistem operasi :…
- Sitoplasma Adalah Ada yang sudah mengenal atau pernah mendengar mengenai istilah Sitoplasma? Simak penjelasan terlengkapnnya di bawah ini. Pengertian Sitoplasma Sitoplasma merupakan salah satu cairan pada sel yang terbungkus membran sel. Tiap-tiap…
- Penjelasan Lengkap Sistem Peredaran Darah Pada Manusia Anemia sel sabit ditandai dengan sel-sel darah merah yang berbentuk seperti bulan sabit atau seperti huruf C. Sel darah merah yang normal berbentuk bulat seperti donat tanpa lubang dan di…
- Suatu sistem debat atau adu argumen dengan salah… Suatu sistem debat atau adu argumen dengan salah satu dari tiga sistem yang telah diakui dalam skala global, merupakan pengertian dari.... A. Debatur B. Debat antartim C. Debat personal D.…
- Jalan pennghubung antara hardware dengan software adalah Jalan pennghubung antara hardware dengan software adalah... A. Sistem komputer B. Sistem operasi C. Perangkat D. USB E. LAN Jawaban : B. Sistem operasi
- Ciri-ciri Zat Berdasarkan Wujudnya Mungkin anda sudah tahu bagaimana bentuk batu, air dan udara yang ada di dalam balon. Berdasarkan wujudnya zat dibagi menjadi 3 jenis, yakni zat padat, zat cair dan zat gas. Bagaimana ciri-ciri zat…
- Difusi Adalah Ada yang sudah mengenal atau pernah mendengar mengenai istilah Difusi? Simak penjelasan terlengkapnnya di bawah ini. Pengertian Difusi Difusi merupakan salah satu peristiwa zat yang ada didalam pelarut berpindah atau…