Apa saja persiapan pada saat melakukan lari jarak menengah… A. Jaga pola makan dan tidur B. Melakukan observasi lawan C. Memaksimalkan latihan dengan tekniknya D. Menjaga stamina E. Semua benar Jawaban : E. Semua benar
Read More »Ketika sudah mendekati garis finish teknik yang harus dilakukan adalah
Ketika sudah mendekati garis finish teknik yang harus dilakukan adalah… A. Dada condong kedepan serta posisi kepala agak sedikit menduduk B. Ayunkan tangan diperbolehkan melebihi pinggul C. Pandangan harus fokus ke depan D. Putar dada pada salah satu sisi bahu sehingga bisa menyentuh pita garis finish E. Semua benar Jawaban …
Read More »Pada saat aba-aba ya sudah diberikan maka pelari harus segera berlari. Posisi badan harus
Pada saat aba-aba ya sudah diberikan maka pelari harus segera berlari. Posisi badan harus… A. Bungkuk dan tegang B. Tegak lurus dan rileks C. Condong ke depan D. Freestyle E. Fokus dan tegak lurus Jawaban : B. Tegak lurus dan rileks
Read More »Pada aba-aba “ya” atau letusan pistol, maka pelari harus melakukan
Pada aba-aba “ya” atau letusan pistol, maka pelari harus melakukan… A. Bersiap-siap untuk lari B. Berdiri ditempat yang sudah disediakan C. Memposisikan kedua kaki selebar bahu D. Tolakan dengan kaki yang ada di depan dan belakang untuk segera melangkah dan lari cepat E. Fokus pada aba-aba Jawaban : D. Tolakan …
Read More »