Sejarah

Homo Soloensis: Sejarah Penemuan dan Cirinya

Homo Soloensis: Sejarah Penemuan dan Cirinya

Homo Soloensis – Manusia purba adalah istilah yang digunakan untuk mengacu pada manusia yang hidup pada jutaan tahun yang lalu. Spesies manusia purba yang paling terkenal adalah “Homo erectus”, “Homo habilis”, dan “Homo neanderthalensis”. Mereka adalah anggota genus Homo dan dianggap sebagai pendahulu manusia modern. Mereka memiliki fisik dan kemampuan yang …

Read More »

Ketahui Sejarah Revolusi Industri

Ketahui Sejarah Revolusi Industri

Sejarah Revolusi Industri – Ketika kita membaca buku sejarah, sering kali membaca materi tentang sejarah revolusi industri yang dimulai dari 1.0, 2.0, 3.0 sampai 4.0. Belum lagi, belakangan ini banyak pihak membahas mengenai revolusi industri 4.0. Baik dari tokoh nasional hingga tokoh internasional, mereka sering kali mengucapkan “Bersiaplah menyongsong revolusi industri …

Read More »

Sejarah dan Peninggalan Kerajaan Sriwijaya

Sejarah dan Peninggalan Kerajaan Sriwijaya

Peninggalan Kerajaan Sriwijaya – Di Indonesia ada banyak kerajaan-kerajaan yang mengawali sejarah nusantara dengan latar agama yang berbeda-beda. Salah satunya adalah Kerajaan Sriwijaya yaitu sebuah kerajaan Buddha yang pernah berdiri di nusantara dan diperkirakan berdiri pada sekitar abad ketujuh. Kerajaan ini didirikan oleh Dapunta Hyang Sri Jayasana dan memiliki pusat pemerintahan …

Read More »

6 Pakaian Adat Khas Kalimantan Selatan dan Maknanya!

6 Pakaian Adat Khas Kalimantan Selatan dan Maknanya!

Pakaian adat Kalimantan Selatan – Indonesia dikenal sebagai negara yang memiliki keanekaragaman baik dari segi budaya, bahasa, makanan, suku, dan bahkan agama yang berbeda. Namun, dari segala keanekaragaman yang ada tetaplah harus menjunjung tinggi nilai persatuan sesuai dengan semboyan negara “bhinneka tunggal ika” yang memiliki makna walaupun berbeda-beda namun tetap satu …

Read More »