Kimia

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kelarutan Dan Penjelasan Lengkap

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kelarutan Dan Penjelasan Lengkap

Dalam kehidupan sehari-hari kita sering mendengar ungkapan mudah larut dan sukar larut. Suatu senyawa elektrolit akan mudah larut jika berada dalam larutan kurang jenuh. Sebaliknya, suatu senyawa elektrolit akan sukar larut jika berada dalam larutan jenuh. Faktor-faktor apa saja yang memengaruhi kelarutan suatu zat? Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kelarutan Kelarutan suatu …

Read More »

Hidrolisis Garam – Pengertian, Ciri-Ciri Dan Sifat Sifat Larutan Garam

Hidrolisis Garam – Pengertian, Ciri-Ciri Dan Sifat Sifat Larutan Garam

Hidrolisis berasal dari kata hidro artinya air dan lisis artinya penguraian. Jadi, hidrolisis adalah reaksi penguraian dalam air. Hidrolisis garam adalah reaksi penguraian garam dalam air membentuk ion positif dan ion negatif. Ion-ion tersebut akan bereaksi dengan air membentuk asam (H3O+) dan basa (OH–) asalnya. Reaksi hidrolisis berlawanan dengan reaksi …

Read More »

Penggunaan Sistem Koloid dalam Kehidupan Sehari-hari

Penggunaan Sistem Koloid dalam Kehidupan Sehari-hari

Pemahaman mengenai berbagai tipe koloid sangat membantu manusia dalam memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari. Sistem koloid dapat diterapkan dalam bidang industri, makanan, farmasi, dan kosmetik. Bidang Industri Sistem koloid digunakan di bidang industri di antaranya daiam industri karet, cat, gula, pengambilan endapan pengotor udara, dan penjernihan air. 1. Karet Contoh koloid …

Read More »