administrator

Jenis-Jenis Erosi: Korasi, Ablasi, Deflasi, Abrasi dan Eksarasi

Jenis-Jenis Erosi: Korasi, Ablasi, Deflasi, Abrasi dan Eksarasi

Pengikisan atau lebih kerap dikenal sebagai erosi adalah proses dimana suatu material terkikis dan dipindahkan ke lokasi lain. Proses ini disebabkan oleh tenaga eksogen yang bermacam-macam, bisa angin, air, ataupun es. Erosi sendiri memiliki banyak jenis, tergantung apa yang menyebabkan pengikisan tersebut dan bagaimana proses terjadinya pengikisan. Secara umum, terdapat 4 jenis …

Read More »

Geografi Penduduk: Pengertian dan Ruang Lingkupnya

Geografi Penduduk: Pengertian dan Ruang Lingkupnya

Geografi penduduk adalah salah satu cabang ilmu geografi yang fokus membahas semua hal mengenai kependudukan. Cabang geografi ini termasuk kedalam geografi sosial atau kerap disebut sebagai human geography. Pengertian Geografi Penduduk Terdapat banyak sekali pengertian dari population geography karena banyak pula ahli yang sudah mengkaji dan membahas mengenai topik ini. Oleh karena itu, kita akan mencoba …

Read More »

Paham Fisis Determinis dan Possibilisme dalam Geografi

Paham Fisis Determinis dan Possibilisme dalam Geografi

Fisis determinis dan possibilisme adalah 2 sudut pandang filosofis yang kerap digunakan oleh geografer dalam memandang hubungan antara manusia dan lingkungan. Disini, manusia dan alam dipandang sebagai 2 subjek yang berbeda dan memiliki kekuatan yang berbeda beda pula. Seberapa kuat 1 subjek dalam mempengaruhi subjek lainnya bergantung kepada paham apa …

Read More »

4 Jenis Pendekatan Geografi

4 Jenis Pendekatan Geografi

Pendekatan geografi pada dasarnya adalah cara pandang keilmuan geografi terhadap suatu isu. Hal ini diperlukan untuk mengkontekskan lingkup pembahasan geografi yang sangat luas agar tidak terlalu menyebar kemana-mana. Menurut Nursid Sumaatmadja, terdapat 4 jenis pendekatan geografi yang kerap digunakan oleh para geografer dalam membahas suatu permasalahan. Keempat jenis pendekatan tersebut adalah Pendekatan Keruangan Pendekatan …

Read More »