Geografi

Pengertian Peta, Fungsi, Jenis dan Komponen-Komponen Peta

Pengertian Peta, Fungsi, Jenis dan Komponen-Komponen Peta

Istilah peta berasal dari bahasa Inggris, yaitu map. Adapun kata map berasal dari bahasa Yunani, yaitu mappa yang berarti taplak atau kain penutup meja. Namun, secara umum Pengertian Peta adalah gambaran seluruh atau sebagian permukaan bumi pada bidang datar yang diperkecil dengan menggunakan skala tertentu. Ilmu yang mempelajari tentang peta disebut kartografi. Pengetahuan peta telah dikenal …

Read More »

Pengertian Proyeksi Peta, Lengkap Jenis dan Macam-Macamnya

Pengertian Proyeksi Peta, Lengkap Jenis dan Macam-Macamnya

Penjelasan Pengertian Proyeksi Peta, Lengkap Jenis dan Macam-Macam Proyeksi Peta Proyeksi peta merupakan upaya memindahkan garis-garis paralel dan meridian dari bidang lengkung (globe) ke bidang datar. Di dalam upaya itu tidak mungkin dilakukan tanpa adanya kesalahan. Oleh karena itu, diperlukan cara agar dalam memindahkan bidang lengkung ke bidang datar itu …

Read More »

Ilmu Geografi – Pengertian dan Komponen Pengindraan Jauh (IndraJa)

Ilmu Geografi – Pengertian dan Komponen Pengindraan Jauh (IndraJa)

lmu Geografi – Pengertian dan Komponen Pengindraan Jauh (IndraJa)  Pengindraan jauh sering disingkat indraja. Menurut Lillesand dan Keifer, indraja adalah ilmu atau teknik dan seni untuk mendapatkan informasi tentang objek, wilayah, atau gejala dengan cara menganalisis data-data yang diperoleh dari suatu alat tanpa berhubungan langsung dengan objek, wilayah, atau gejala yang …

Read More »