administrator

Tenaga Eksogen: Pengertian, Jenis, serta Dampaknya

Tenaga Eksogen: Pengertian, Jenis, serta Dampaknya

Tenaga eksogen adalah salah satu dari 2 tenaga di bumi yang mempengaruhi bentuk permukaan bumi. Bersama dengan tenaga endogen, tenaga ini membentuk dan mempengaruhi bentang alam di permukaan bumi. Pernahkah kalian berfikir mengapa permukaan bumi memiliki bentuk yang tidak beraturan? Terkadang, ada daerah yang sangat datar, tapi terkadang juga ada daerah …

Read More »

Tenaga Endogen: Pengertian, Jenis, serta Dampaknya

Tenaga Endogen: Pengertian, Jenis, serta Dampaknya

Tenaga endogen adalah salah satu dari 2 tenaga di bumi yang mempengaruhi bentuk permukaan bumi. Bersama dengan tenaga eksogen, tenaga ini membentuk dan mempengaruhi bentang alam di permukaan bumi. Pernahkah kalian berfikir mengapa permukaan bumi memiliki bentuk yang beraneka ragam? Ada daerah yang berbukit, ada daerah yang datar, bahkan ada daerah …

Read More »

Orogenesa dan Epirogenesa

Orogenesa dan Epirogenesa

Orogenesa dan epirogenesa adalah dua jenis gerakan yang terjadi dalam proses tektonisme. Gerakan ini sama-sama merupakan gerakan-gerakan yang mempengaruhi bentuk permukaan bumi. Bahkan, kedua gerakan ini sama-sama dipengaruhi oleh dinamika yang ada di dalam perut bumi. Hanya saja, kedua gerakan ini memiliki rentang waktu, proses terjadi, serta ruang lingkup spasial yang …

Read More »

Geografi Pertanian: Pengertian dan Ruang Lingkupnya

Geografi Pertanian: Pengertian dan Ruang Lingkupnya

Geografi pertanian merupakan salah satu aspek ilmu geografi yang sangat penting bagi kehidupan kita sehari-hari. Hal ini terjadi karena sub-keilmuan geografi ini membahas mengenai aktivitas pertanian dan produksi makanan. Seperti yang kita ketahui, makanan adalah salah satu dari barang primer yang dibutuhkan oleh semua manusia. Oleh karena itu, ketahanan dan ketersediaan pangan merupakan …

Read More »