administrator

Aamiin Artinya Kabulkanlah Doa Kami serta Penulisan yang Tepat

Aamiin Artinya Kabulkanlah Doa Kami serta Penulisan yang Tepat

Sebagai penutup doa, kita sering kali menyebut “aamiin”. Tujuannya agar doa kita dikabulkan. Tidak hanya itu, aamiin juga menjadi tanda bahwa kita telah selesai berdoa. Ia juga memberikan kemantapan hati pada diri setelah berdoa dan yakin akan dikabulkan oleh Allah. Hal tersebut sebagaimana dalam firman Allah SWT dalam surah Gafir …

Read More »

Bacaan Surat Yasin Ayat 82 dan Artinya

Bacaan Surat Yasin Ayat 82 dan Artinya

Al-Qur’an merupakan kalam Allah SWT, kitab suci umat muslim diseluruh dunia. Dalam Al-Qur’an terdiri dari 114 surat. Surat Yasin yang merupakan bagian dari Al-Qur’an yang termasuk dalam golongan surah makkiyah. Surat Yasin memiliki 83 ayat. Terutama surat Yasin ayat 82 yang telah menegaskan mengenai kuasa Allah SWT yang menentukan pada …

Read More »

Doa Ketika Perjalanan Jauh dan Artinya

Doa Ketika Perjalanan Jauh dan Artinya

Pada saat hendak perjalanan jauh, apa yang biasa Anda persiapkan? Mungkin Anda akan menyiapkan bekal pakaian, uang, makanan, kesehatan, serta menjaga diri saat dalam perjalanan supaya dapat selamat sampai pada tujuan. Dalam agama Islam, seorang yang melakukan perjalanan jauh atau disebut dengan istilah musafir tentu perlu untuk berdoa kepada Allah …

Read More »

Bacaan Doa Qunut Subuh dan Artinya

Bacaan Doa Qunut Subuh dan Artinya

Shalat subuh merupakan shalat wajib dua rakaat yang paling istimewa dan memiliki banyak sekali keutamaan. Hal ini dikarenakan shalat subuh dapat dikerjakan pada saat munculnya fajar shiddiq, yaitu cahaya putih yang melintang di ufuk timur sampai ketika matahari terbit. Menurut Ust. Fahrur Mu’is dalam Berkah Shalat Subuh Berjamaah, batas waktu sholat …

Read More »