Ada yang sudah mengenal atau pernah mendengar mengenai Tuas (Pengungkit) ?? Jika Belum, Simak penjelasan terlengkapnnya di bawah ini.
Pengertian Tuas (Pengungkit)
Tuas adalah pesawat sederhana yang usianya paling tua dibanding pesawat sederhana lainnya. Tuas sudah digunakan pada awal peradaban kehidupan nenek moyang. pada saat itu, tuas dipakai untuk memindahkan benda-benda berat yang sehingga pekerjaan manusia menjadi ringan. Contohnya yaitu memindahkan batu besar untuk membuat sebuah paramida dan masih banyak lainnya.
Dalam situs web Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia, tuas atau pengungkit menjadi salah satu alat pesawat sederhana yang bisa dipakai untuk mengungkit, mencabut, atau mengangkat benda.
Tuas memiliki tiga bagian, yaitu sebagai berikut :
- Titik tumpu atau titik fulkrum, titik tempat batang ditumpu atau diputar
- Titik beban, bekerjanya beban
- Titik kuasa, bekerjanya gaya.
Jenis-Jenis Tuas (Pengungkit)
Berdasarkan titik tumpunya, tuas dikelompokkan menjadi 3 jenis, yaitu sebagai berikut :
1. Tuas jenis pertama
Letak titik tumpu tuas jenis ini berada di antara titik beban dan titik kuasa. Makin dekat jarak titik tumpu ke beban, maka keuntungan mekanis yang didapat akan makin besar. Contoh Peralatan yang termasuk pada tuas kelas pertama yaitu gunting, tang, dan pembuka kaleng.
2. Tuas Jenis Kedua
Pada tuas jenis kedua ini yaitu : titik beban berada di antara titik tumpu dan titik kuasa. Atau bisa dikatakan bahwa beban berada antara titik tumpu dan kuasa. Keuntungan mekanis akan lebih besar didapat bila letak titik tumpu sangat dekat dengan beban. Contohnya yaitu : pencabut paku, pembuka botol, dan stapler.
3. Tuas Jenis Ketiga
Jenis Tuas ini Titik kuasa nya ini berada di antara titik tumpu dan titik beban. Tuas jenis ketiga tidak mempunyai fungsi selayaknya tuas pada umumnya. Tuas kelas tiga ini berfungsi untuk memperbesar perpindahan. Tuas jenis ketiga dijumpai pada lengan tangan yang sedang digunakan untuk memegang benda. Contohnya yaitu tangan yang sedang memegang gelas air minum.
Cara Kerja Tuas (Pengungkit)
Titik A pada Gambar di bawah ini disebut dengan titik kuasa, yakni tempat melakukan usaha (kerja). Titik B disebut dengan titik beban, yakni tempat beban diletakkan. Titik C disebut dengan titik tumpu, tempat pesawat ditumpu. Jarak kuasa ke titik tumpu (jarak AC) disebut dengan lengan kuasa (lk).
Jarak titik beban ke titik tumpu (jarak BC) disebut dengan lengan beban (lb). Massa kuasa yaitu mA dan massa beban adalah mB. Massa beban dan massa kuasa berbanding terbalik dengan panjang lengan masing-masing.
Jadi,
mA : mB = lb : lk
atau
mA lk = mB lb
Jika kedua ruas dikalikan dengan g maka
mA g lk = mB g lk
wA lk = wB lb
Besarnya wA = F = kuasa, yakni gaya yang dikerjakan, sedangkan wB = w = beban yang diangkat.
F lk = w lb
Keterangan :
- F = gaya yang bekerja (N)
- w = beban (N)
- lk = lengan kuasa (m atau cm)
- lb = lengan beban (m atau cm)
Perbandingan antara beban dengan kuasa disebut keuntungan mekanik (KM) pesawat. Jadi
KM = W/F = Ik/Ib
Contoh Soal Tuas (Pengungkit)
Andi memikul dua benda, yang masing-masing beratnya 300 N dan 400 N. Kedua benda tersebut dipikul dengan sebuah tongkat. Benda yang beratnya 300 N terletak pada jarak 200 cm dari titik tumpu pada salah satu ujung tongkat. Berapa panjang tongkat minimal yang diperlukan agar kedua benda yang dipikul tersebut dalam keadaan setimbang?
Pembahasan
Diketahui :
w1 = 300 N
w2 = 400 N
l1 = 200 cm = 2 m
Ditanya: l = …?
Jawab :
w1 l1 = w2 l2
l2 = w1 l1/w2
= (300 N x 2 m)/ 400 N
= 1,5 m
I = l1+l2
= 2 m + 1,5 m = 3,5 m
Jadi, panjang tongkat minimal yaitu 3,5 m.
Itulah ulasan tentang Tuas (Pengungkit) : Pengertian, Jenis, Cara Kerja, Rumus & Contoh Soalnya Lengkap. Semoga apa yang diulas diatas bermanfaat bagi pembaca. sekian dan terimakasih.
Artikel Paling Populer :
- Kapak Perimbas: Pengertian, Persebaran, dan Fungsinya Kapak perimbas merupakan salah satu alat sehari-hari yang digunakan pada zaman purba, dan peninggalanya dapat ditemukan dalam bentuk fosil saat ini. Penggunaan kapak ini digunakan di era paleolitikum, atau sering disebut…
- Bidang Miring Pesawat sederhana digunakan untuk memudahkan pelaksanaan pekerjaan, walaupun membutuhkan waktu yang lebih lama (lintasan lebih jauh). Pada kesempatan kali ini kita akan membahas mengenai bidang miring. Untuk lebih jelasnya bacalah…
- Adat Istiadat Ada yang sudah mengenal atau pernah mendengar mengenai istilah Adat Istiadat? Simak penjelasan terlengkapnnya di bawah ini. Pengertian Adat Istiadat Adat Istiadat merupakan salah satu sistem norma atau tata kelakuan yang tumbuh,…
- Topologi Ring Ada yang sudah mengenal atau pernah mendengar mengenai istilah Topologi Ring? Simak penjelasan terlengkapnnya di bawah ini. Pengertian Topologi Ring Topologi Ring atau topologi cincin merupakan salah satu aturan, skema,…
- Zaman Neolitikum: Pengertian, Ciri, dan Peninggalannya Zaman neolitikum atau zaman batu muda adalah salah satu periode yang ada pada zaman batu. Pada periode ini, teknologi manusia sudah cukup berkembang dan manusia sudah mulai hidup menetap. Secara…
- Saklar Adalah Ada yang sudah mengenal atau pernah mendengar mengenai istilah Saklar? Simak penjelasan terlengkapnnya di bawah ini. Pengertian Saklar Saklar merupakan suatu pemutusan dan juga penyambungan arus listrik atau aliran listrik.…
- Contoh Penggunaan PM dan AM Pembelajaran akan bahasa Inggris tentunya sudah kita kenal sejak Sekolah Dasar. Hal ini tak lain karena bahasa Inggris adalah bahasa internasional yang tentunya harus kita pelajari untuk bisa bersaing di…
- Pengertian Evakuasi Ada yang sudah mengenal atau pernah mendengar mengenai istilah Evakuasi? Simak penjelasan terlengkapnnya di bawah ini. Pengertian Evakuasi Evakuasi merupakan salah satu tindakan dalam memindahkan manusia secara langsung dan cepat…
- Pengertian Aplikasi Menurut Para Ahli Ada yang sudah mengenal atau pernah mendengar mengenai istilah Aplikasi? Simak penjelasan terlengkapnnya di bawah ini. Pengertian Aplikasi Menurut Para Ahli 1. Harip Santoso Aplikasi merupakan sebuah kelompok file (form,…
- Proxy : Pengertian, Fungsi, Cara Kerja, Jenis,… Ada yang sudah mengenal atau pernah mendengar mengenai istilah Proxy? Simak penjelasan terlengkapnnya di bawah ini. Pengertian Proxy Proxy Server atau Peladen Pewali merupakan suatu server komputer yang menyediakan layanan…
- Cara Menyederhanakan Bilangan Pecahan Masih ingtkah Anda dengan cara menentukan pecahan senilai? Pecahan senilai dapat ditentukan dengan cara mengalikan atau membagi pembilang dan penyebutnya dengan bilangan yang sama, kecuali 1 dan 0 (nol). Contoh bilangan…
- Pengertian, Jenis-Jenis dan Contoh Soal Pesawat… Pengertian, Jenis-Jenis dan Contoh Soal Pesawat Sederhana Beserta Pembahasan Lengkap – Pesawat sederhana adalah semua alat bantu yang susunannya sederhana dan bisa memudahkan pekerjaan manusia. Pesawat sederhana ini memberikan banyak keuntungan…
- pengertian Banner Ada yang sudah mengenal atau pernah mendengar mengenai istilah Banner? Simak penjelasan terlengkapnnya di bawah ini. Pengertian Banner Banner merupakan salah satu media informasi non personal yang berisi pesan promosi,…
- Conditional Sentence: Pengertian, Tipe, Contoh Soal… Setiap orang pasti pernah berandai-andai. Jika pagi hari ini tidak turun hujan, aku akan pergi ke taman hari ini, jika aku punya uang aku akan membeli mobil baru. Berandai-andai seperti…
- Menhir: Pengertian, Sejarah, Ciri, dan Fungsinya Menhir adalah salah satu peninggalan sejarah yang memiliki fungsi religius bagi masyarakat pada zaman batu. Di masa lampau meskipun kehidupan masih primitif namun sudah muncul kepercayaan dari masing-masing suku. Kepercayaan…
- Alat yang dipakai untuk memindahkan gambar dari… Alat yang dipakai untuk memindahkan gambar dari kertas adalah... A. Printer B. Scanner C. CD D. Speaker E. Flashdisk Jawaban : B. Scanner
- Masa Perundagian: Pengertian, Sejarah, dan Cirinya Masa perundagian adalah salah satu periode pada zaman prasejarah dimana manusia mulai mengenal pemanfaatan dan juga pengolahan bahan dari logam. Kehidupan manusia praaksara perlahan mengalami evolusi seiring ditemukannya bijih logam.…
- Gerak Vertikal ke Bawah (GVB) Ada yang sudah mengenal atau pernah mendengar mengenai istilah Gerak Vertikal ke Bawah (GVB)? Simak penjelasan terlengkapnnya di bawah ini. Pengertian Gerak Vertikal ke Bawah (GVB) Gerak Vertikal ke Bawah…
- Teknologi Informasi Ada yang sudah mengenal atau pernah mendengar mengenai istilah Teknologi Informasi? Simak penjelasan terlengkapnnya di bawah ini. Pengertian Teknologi Informasi Teknologi Informasi merupakan salah satu studi perancangan, implementasi, pengembangan, dukungan…
- Pengertian Evakuasi Ada yang sudah mengenal atau pernah mendengar mengenai istilah Evakuasi? Simak penjelasan terlengkapnnya di bawah ini. Pengertian Evakuasi Evakuasi merupakan salah satu tindakan dalam memindahkan manusia secara langsung dan cepat…