Jamur juga sama seperti sebagian esar bakteri, yakni memiliki sifat heterotof yang artinya pengolahan makanannya berupa C organic yang berasal dari organisme lain yang telah mati (bersifat sporofit) atau pada organisme yang masih hidup. Hubungan jamur pada sel inang yang hidup dapat bersifat sebagai parasit atau simbiosis mutualistik.
Sparofit
Kapang sparofit akan menghasilkan enzim ekstrakulikuler yang menguraikan molekul kompleks di luar sel menjadi molekul sederhana.dan kelompok ini sangat penting karena beberapa sebagian decomposer dalam siklus biogeokimia. Maka dengan melalui proses ini, berbagai macam materi organic dari organisme yang mati akan mengalami penguraian sehingga dunia terhindar dari tumpukan sampah organic. Kapang juga merupakan sampah organisme utama yang bertanggung jawab terhadap penguraian kayu atau bagian tanaman lainnya. Dan hal tersebut disebabkan banyak kapang yang memiliki enzim pengurai lignin, satu senyawa yang menyusun sekitar 25% bagian tanaman berkayu.
Sedangkan kemampuan kapang sebagai documposer dapat juga menimbulkan masalah. Kapang mampu tumbuh dan menyerang berbagai produk industry, antara lain adalah kertas, tekstil, kulit, karet, makanan, bahan lensa kaca.
Simbion
Kapang dapat membentuk hubungan simbiosis yang saling menguntungkan (mutualisme) dengan tanaman. Contohnya, kapang mikoriza (Rhizopogon sp) yang menginfeksi berbagai akar tanaman sehingga area penyerapan akar tanaman menjadi lebih luas. Mikoriza akan membantu penyerapan unsur-unsur P, Zn, Cu, dan nuterien lain. Maka dengan demikian tanaman akan lebih efektif dalam menyerap nutrien dan sebaliknya tanaman akan memberikan nutrien hasil olahannya seperti gula dan senyawa-senyawa organic kepada mikoriza.
Parasit
Kapang dapat bersifat patogen dan menimbulkan kerugian apabila bersifat sebagai parasit. Secara umum penyakit yang ditimbulkan oleh jamur pada manusia disebut dengan penyakit mikosis. Beberapa kapang tertentu dapat menyerang serangga (entomo-phatogen fugus) dan telah digunakan sebagai biokontrol terhadap hama serangga. Kapang jenis lain dapat menyerang tanaman dan menimbulkan gangguan produksi terhadap tanaman kentang dan jagung.
Beberapa kapang yang pada awalnya tidak bersifat patogen dapat menimbulkan infeksi serius pada saat tubuh dalam kondisi lemah. Dan infeksi yang demikian disebut dengan infeksi oportunistik dan kapang penyebabnya disebut sebagai kapang oprtunistik, Rhizopus, Mucos, dan Aspergillus dapat menyebabkan infeksi paru-paru pada seorang yang menderita penyakit diabetes. Candida albicans sering menyebabkan candidiasis terutama yang menderita AIDS.
Artikel Paling Populer :
- Interaksi Antar Ekosistem Terlengkap Interaksi menunjukkan adanya hubungan saling memengaruhi yang dinamik antarfaktor biotik serta antara faktor biotik dan abiotik dalam ekosistem. Interaksi antarfaktor abiotik dapat berupa kondisi tanah, kandungan zat hara, iklim (kelembapan…
- Pengertian , Struktur, Sistem Kerja dan Faktor yang… Pengertian , Struktur, Sistem Kerja dan Faktor yang Memengaruhi Kerja Enzim Pada Sistem Metabolisme Metabolisme adalah semua reaksi kimia yang terjadi pada sel hidup, Metabolisme meliputi Katabolisme dan Anabolisme. Katabolisme adalah…
- Pegertian Membran Sel Membran sel atau membran plasma adalah struktur selaput tipis yang menyelubungi sebuah sel yang membatasi keberadaan sebuah sel, sekaligus juga memelihara perbedaan-perbedaan pokok antara isi sel dengan lingkungannya. Namun membran sel tersebut tidak…
- Perbedaan Eukariotik dan Prokariotik Bacteria Apa yang terlintas di benak Anda saat mendengar kata ’’bakteri”? Kuman penyebab penyakit. Itulah anggapan orang mengenai bakteri. Namun, pernahkah terlintas di benak Anda bahwa bakteri juga dapat digunakan untuk…
- 299 Macam – Macam Cabang Ilmu Biologi , Pengertian… Macam – Macam Cabang Ilmu Biologi , Pengertian dan Penjelasan Terlengkap Cabang-cabang biologi adalah ilmu-ilmu yang dikembangkan dari bidang biologi. Biologi sendiri adalah ilmu yang mempelajari tentang seluk beluk makhluk…
- Pengertian Kromosom, Struktur dan Jenis-Jenis… Penjelasan Lengkap Seputar Pengertian Kromosom, Struktur dan Jenis-Jenis Kromosom Salah satu ciri makhluk hidup adalah mampu berkembang biak. Pada saat berkembang biak, sebagian sifat suatu individu akan diwariskan kepada keturunannya.…
- Suatu organisme yang hidup di laut dengan ciri… Suatu organisme yang hidup di laut dengan ciri berbentuk bulat, kulitnya berduri dan berbentuk radial simetris. Organisme dengan ciri-ciri tersebut berasal dari kelas... A. Cuon alpinus B. Holothuroidea C. Crinoidea…
- Sebutkan ciri-ciri dari jamur beserta klasifikasinya! Sebutkan ciri-ciri dari jamur beserta klasifikasinya! Jawab : - hidup di air tawar, air laut, tanah dan lumpur - reproduksi secara seksual dan aseksual - respirasi aerob dan anaerob…
- Bagaimana Cara Menghilangkan Bau Amis Ikan? Sebenarnya ikan tidak berbau amis ketika baru ditangkap, dan ketika dagingnya masih benar-benar segar. Beberapa jam setelah ditangkap dari air, ikan tidak mengeluarkan bau amis. Kok ikan pada akhirnya mengeluarkan…
- Pengertian dan Ciri-Ciri Mahkluk Hidup Beserta… Pengertian dan Ciri-Ciri Mahkluk Hidup Beserta Gambarnya Lengkap – Makhluk hidup adalah kumpulan molekul yang saling mempengaruhi sehingga berfungsi secara stabil dan bersifat hidup. Pengertian makhluk hidup secara umum, Makhluk…
- Pengertian Limbah Organik, Jenis, Contoh dan Prinsip… Pengertian Limbah Organik, Jenis, Contoh dan Prinsip Pengolahan Limbah Organik Lengkap – Limbah adalah bahan sisa yang dihasilkan dari suatu kegiatan atau proses produksi, baik pada skala rumah tangga, industri, pertambangan…
- Pengertian Adaptasi, Macam-Macam Jenis Adaptasi dan… Pengertian Adaptasi, Macam-Macam Jenis-Jenis Adaptasi dan Contoh Adaptasi Terlengkap – Adaptasi adalah kemampuan makhluk hidup atau organisme untuk menyesuaikan diri dengan lingkungan atau suatu cara yang dilakukan suatu organisme atau makhluk hidup untuk…
- Pengertian Lingkungan Hidup Alamiah dan Lingkungan… Penjelasan Lengkap Pengertian Lingkungan Hidup Alamiah dan Lingkungan Hidup Binaan Manusia hidup di muka bumi ini tidak sendirian, melainkan bersama makhluk hidup yang lain, yaitu tumbuhan, hewan, dan jasad renik.…
- Materi Sel Ada yang sudah mengenal atau pernah mendengar mengenai istilah Sel? Simak penjelasan terlengkapnnya di bawah ini. Pengertian Sel Sel berasal dari kata “cella” dari bahasa Yunani, yang berarti ruangan berukuran…
- Penjelasan Lengkap Gaya Antarmolekul Menurut Para Ahli Kepolaran suatu senyawa dapat dipengaruhi oleh adanya perbedaan keelektronegatifan antar atom-atom yang berkaitan dengan bentuk molekul. Senyawa dikatakan bersifat polar apabila selisih keelektronegatifan antaratom penyusunnya semakin besar. Dan selain itu…
- Reaksi Anabolisme – Penjelasan Lengkap Tahap dan… Reaksi Anabolisme – Penjelasan Lengkap Tahap dan Faktor-Faktor Fotosintesis dan Kemosintesis Telah kita pelajari pada postingan sebelumnya mengenai metabolisme, enzim dan katabolisme pada postingan sebelumnya. Kali ini kita akan membahas…
- Rangkuman Materi Metabolisme dan Contoh Latihan Soal Lengkap Rangkuman Materi Metabolisme dan Contoh Latihan Soal Lengkap Bertemu lagi dengan postingan-postingan mengenai materi pelajaran sekolah, kali ini ini akan membahas rangkuman dari materi yang telah kita pelajari pada artikel…
- Pengertian Ekosistem, Komponen, Tipe, Macam Jenis… Pengertian Ekosistem, Komponen, Tipe, Macam Jenis dan Contoh Ekosistem Lengkap – Ekosistem adalah suatu sistem ekologi yang terbentuk oleh hubungan timbal balik yang tidak terpisahkan antar makhluk hidup dengan lingkungannya. Atau dengan…
- Pengertian dan Fungsi Lisosom Pada Sel Hewan dan Sel… Pengertian dan Fungsi Lisosom, Serta Bagian, Klasifikasi dan Pembentukan Lisosom Pada Sel Hewan dan Sel Tumbuhan Lengkap Lisosom merupakan organel sel berupa kantong terikat membran yang berisi enzim hidrolitik yang berfungsi…
- Klasifikasi Menurut Carolus Linnaeus Dan Alternatif… Klasifikasi menurut Carolus Linnaeus Carolus Linnaeus atau Carl Von Linne (1707-1778) ialah seorang sarjana kedokteran dan botani dari Swedia yang menganut sistem klasifikasi buatan. Linnaeus menyatakan bahwa organisme yang memiliki…