Terdapat beberapa penyakit dan gangguan yangberhubungan dengan darah, seperti anemia, leukimia, talasemia, Sickle Cell, Hemofilia, dan lain sebagainya. Dibawah ini akan diuraikan mengenai jenis penyakit dan gangguan dalam tubuh yang berhubungan dengan darah.
1. Anemia
Anemia merupakan penyakit kekurangan kadar hemoglobin, Fe, dan eritrosit di dalam tubuh. Gejalanya muka pucat, lesu, sakit kepala, dan gangguan menstruasi. Anemia disebabkan oleh beberapa faktor berikut.
- Kehilangan banyak darah, misal karena pendarahan hebat, luka bakar, dan infeksi cacing tambang.
- Gangguan pembentukan darah, rtiisal karena kekurangan vitamin dan zat-zat makanan tertentu.
- Ada gangguan dan kerusakan pada sumsum tulang sehingga pembentukan sel darah merah (eritrosit) terhambat.
- Penghancuran sel-sel darah merah yang terlalu cepat dan banyak, misal karena penyakit malaria.
2. Leukemia
Leukemia merupakan kondisi produksi sel darah putih melebihi batas normal. Leukemia dapat terjadi karena adanya jaringan penghasil sel-sel darah tumbuh secara abnormal. Leukemia juga disebabkan oleh infeksi virus, terkena sinar radioaktif, dan terkena zat-zat kimia. Gejala penyakit ini yaitu pucat, lesu, demam, dan pendarahan.
3. Talasemia
Talasemia merupakan penyakit yang disebabkan oleh adanya gangguan produksi hemoglobin dan eritrosit. Talasemia merupakan penyakit keturunan/genetik. Gejalanya antara lain anemia, pembesaran limpa, bentuk tulang abnormal, dan gangguan pertumbuhan.
4. Sickle Cell
Sickle cell merupakan suatu penyakit yang ditandai dengan bentuk sel darah merah menyerupai bularrsabit. Sel darah merah yang berbentuk bulan sabit tersebut mudah saling tindih dalam pembuluh darah. Akibatnya, sel darah tersebut menyumbat pembuluh darah dan terjadi hemolisis (pecah). Selain itu, sel darah merah dengan bentuk bulan sabit memiliki daya ikat yang lemah terhadap oksigen.
5. Hemofilia
Hemofilia merupakan penyakit keturunan yang mengakibatkan darah sukar membeku. Apabila penderita hemofilia terluka, darahnya akan membeku sekitar 50 menit sampai dua jam. Hal ini mengakibatkan penderita mengalami kehilangan banyak darah dan dapat mengakibatkan kematian.
6. Varises
Varises merupakan salah satu kelainan dan juga penyakit yang berhubungan dengan pembuluh darah lainnya. Varises merupakan suatu kondisi dimana pembuluh darah vena memiliki gangguan atau hambatan dalam mengalirkan darah. Hal ini disebabkan karena adanya kelainan atau kesalahan pada katub pembuluh vena dalam mengatur peredaran darah sehingga menyebabkan peredaran darah pembuluh vena menjadi terhambat.
7. Hipertensi
Hipertensi (darah tinggi) merupakan salah satu jenis penyakit yang berhubungan dengan peredaran darah yang paling “populer”. Hipertensi atau tekanan darah tinggi merupakan penyakit dimana kondisi tekanan darah yang mengalir pada pemmbuluh darah melebihi batas normal, dan menimbulkan berbagai komplikasi lainnya
8. Hipotensi
Hipotensi (darah rendah) merupakan kebalikan dari hipertensi, yaitu kondisi dimana tekanan darah yang mengalir pada pembuluh darah berada pada batasan di bawah normal.
9. Penyakit Jantung Koroner
Penyakit jantung koroner merupakan jenis lainnya dari penyakit yang berhubungan dengan peredaran darah. Lebih tepatnya adalah peredaran darah yang mengalir pada pembuluh darah koroner. Hal ini dapat menyebabkan penyakit ini adalah kondisi dimana pembuluh darah koroner mengalami penyumbatan, sehingga peredaran darah menjadi terganggu.
10. Gagal Jantung
Selain penyakit jantung coroner, penyakit yang berhubungan dengan peredaran darah lainnya adalah gagal jantung. Sesuai dengan namanya, gagal jantung terjadi ketika jantung pada tubuh seseorang gagal untuk bekerja secara optimal. Hal in imenyebabkan kekuatan kontraksi dari jantung menurun, yang dapat menyebabkan berkurangnya pasokan darah ke seluruh tubuh
Demikian penjelasan yang bisa kami sampaikan tentang 10 Penyakit dan Gangguan yang Berhubungan dengan Darah. Semoga postingan ini bermanfaat bagi pembaca dan bisa dijadikan sumber literatur untuk mengerjakan tugas. Sampai jumpa pada postingan selanjutnya.
Artikel Paling Populer :
- Sistem Peredaran Darah Besar dan Peredaran Darah… Sistem Peredaran Darah Besar dan Peredaran Darah Kecil Pada Manusia Terlengkap – Peredaran darah dalam tubuh manusia dibedakan menjadi 2 yaitu peredaran darah besar dan peredaran darah kecil. Pada saat serambi jantung mengembang, darah…
- Waspada Kandungan SGOT SGPT Tidak Normal Enzim yang sering berkaitan dengan kerusakan hati adalah aminotransferase yang mengkatalisis pemindahan revensibel satu gugus amino antara sebuah asam amino dan asam alfa-keto. Fungsinya sebagai pembentuk asam-asam amino yang dibutuhkan untuk menyusun…
- Susunan Darah Dan Fungsi Sistem Peredaran Darah… Volume darah manusia kurang lebih 8% dari total berat badan manusia. Apabila contoh darah diambil, kemudian dimasukkan ke dalam tabung reaksi lalu disentrifugasi maka dapat diketahui bahwa darah tersusun atas…
- Pengertian Nekrosis, Gejala, Penyebab, dan Cara Pengobatan Memiliki hidup yang sehat secara jasmani dan rohani adalah harapan setiap orang karena dengan menjalani pola hidup yang sehat secara langsung akan turut mempengaruhi kebugaran tubuh mereka. Seperti kata pepatah…
- Berikut ini manfaat dari lari jarak pendek, kecuali Berikut ini manfaat dari lari jarak pendek, kecuali... A. Memperlambat sirkulasi darah B. Membakar lemak C. Perkembangan otot yang maksimal D. Tubuh menjadi lebih bugar E. Memaksimalkan kemampuan otot Jawaban…
- Mengenal Bahaya, Proses Penularan, Gelaja Infeksi… Semakin maraknya pemberitaan kasus HIV/ AIDS seharusnya menyadarkan kita semua akan dampak dan bahayanya. Simbol pita merah seperti tampak pada garhbar di samping digunakan secara intemasional untuk melambangkan perang terhadap…
- Tanda Miom Keluar dan Cara Pengobatannya Tanda miom keluar kerap kali disamakan sebagai gumpalan darah ketika menstruasi. Maka dari itu, tak sedikit wanita yang beranggapan bahwa miom, alias myoma, atau fibroid rahim bisa keluar dengan sendirinya…
- Eritrosit Rendah: Penyebab, Efek, dan Cara Mengatasinya Eritrosit merupakan jenis sel darah yang memiliki jumlah paling banyak yang terdapat di dalam tubuh makhluk hidup, baik itu manusia maupun hewan. Eritrosit merupakan istilah untuk nama lain dari sel darah merah. Eritrosit…
- Gejala Sipilis pada Pria yang Penting untuk Diperhatikan Sipilis atau sering juga disebut raja singa merupakan penyakit kelamin yang dapat mengakibatkan komplikasi jangka panjang, jika tidak diobati dengan tepat dan benar. Sipilis bisa dikatakan sebagai sebuah infeksi menular…
- Kenali Penyebab Osteoporosis, Gejala, Hingga Pengobatannya Istilah osteoporosis mungkin sudah tidak asing lagi. Akan tetapi, apa sebenarnya osteoporosi itu? Osteoporosis merupakan penyakit tulang yang umumnya ditandai dengan menurunnya kepadatan tulang secara keseluruhan. Penyakit satu ini juga…
- Vitamin Untuk Daya Tahan Tubuh: Jenis & Beragam Manfaatnya Kesehatan adalah aset penting yang harus dijaga oleh setiap individu. Namun, semua bermula dari daya tahan tubuh. Daya tahan tubuh yang lemah memungkinkan kamu mudah terserang berbagai penyakit yang disebabkan…
- Berikut adalah yang bukan merupakan kebugaran… Berikut adalah yang bukan merupakan kebugaran jasmani yang baik, diantaranya... A. Meningkatkan stamina dalam tubuh B. Mencegah penyakit jantung C. Mengurangi resiko obesitas D. Sirkulasi darah jantung melemah E. Meningkatkan…
- Pengertian, Fungsi, Stuktur, Gambar Anatomi dan… Pengertian Pankreas, Fungsi, Stuktur, Gambar Anatomi dan Penyakit Pada Pankreas Terlengkap – Pankreas adalah organ pada sistem pencernaan yang memiliki 2 fungsi utama yaitu menghasilkan enzim pencernaan (fungsi eksorin) dan menghasilkan…
- Pengertian Tendon, Fungsi, Struktur, Macam-Macam dan… Pengertian Tendon, Fungsi, Struktur, Macam-Macam dan Penyakit Pada Tendon Lengkap – Tendon, sinew atau urat adalah kumpulan jaringan ikat berserat kuat yang menghubungkan jaringan otot dengan tulang. Jaringan tendon ini cukup…
- Ciri Ciri Diabetes di Usia Muda: Kenali Penyebab, &… Sering mendengar istilah penyakit diabetes tetapi tidak pernah menyangka kalau kondisi tersebut ternyata bisa menyerang seseorang berusia muda? Sebaiknya, kamu mulai memperbanyak informasi mengenai penyakit diabetes termasuk ciri ciri diabetes…
- Macam-Macam Penyakit Gigi dan Mulut serta Asuransinya Diagnosa penyakit gigi dan mulut bisa kamu dapatkan saat mengunjungi dokter gigi. Tetapi, pernahkah kamu mencari tahu apa saja jenis atau macam penyakit gigi serta mulut yang sering terjadi atau…
- Pengertian, Ciri-Ciri, Fungsi, Struktur dan Jenis… Pengertian, Ciri-Ciri, Fungsi, Struktur dan Jenis Pembuluh Darah Kapiler Lengkap – Pembuluh darah kapiler atau capillaris adalah pembuluh darah terkecil di tubuh dengan diameter 5-10 μm. Pembuluh darah ini menghubungkan arteriola…
- Cara Mengobati Ambeien Secara Alami Dengan Obat… Cara Mengobati Ambeien Secara Alami Dengan Obat Herbal dan Pijat Tradisional – Dalam bahasa Inggris, Ambeien disebut dengan Hemoroid, yaitu pelebaran yang terjadi pada pembuluh balik (vena) atau pembengkakan submukosa pada bagian rektrum dan anus…
- Penjelasan Sistem Ekskresi Pada Manusia Terlengkap Penjelasan Sistem Ekskresi Pada Manusia Terlengkap – Ekskresi adalah proses pengeluaran zat sisa metabolisme baik berupa zat cair dan zat gas. Zat sisa tersebut dapat berupa urine (ginjal), keringat (kulit), empedu…
- Manfaat Buah Naga untuk Kesehatan Tubuh Apa khasiat dan manfaat buah naga untuk ibu hamil dan kesehatan? Buah naga punya fisik yang cantik dan unik, dengan daging buah yang berwarna merah pekat maupun putih. Daging buahnya…